Meretas Mimpi Para Perempuan Desa

Posted November 5th, 2012 at 4:22 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Rina Susanti, 4 November 2012

Saya yakin, perasaan marah, sedih, miris dan sesak yang saya rasakan dan bergumal jadi satu dalam hati,  saat membaca membaca berita mengenai selembaran iklan TKW di http://www.voaindonesia.com/content/migrant-care-iklan-tki-on-sale-tidak-boleh-ditoleransi/1535294.html dirasakan juga warga Indonesia lain, terutama kaum perempuan dan ibu.

Ini memang bukan kekerasan fisik seperti yang kerap dialami TKW  tapi sama menyakitkannya dengan berita pemukulan, penyiksaan, pecehkan yang dilakukan para majikan TKW tapi sama menyakitkannya.
Berikut adalah data dari Migrant Care:

Data resmi yang yang dikeluarkan pihak KBRI Arab Saudi dan KBRI Kuwait, jumlah buruh migran yang melarikan diri ke KBRI untuk mencari perlindungan dari tindak kekerasan dan perkosaan majikan mencapai sekitar 3.627 orang pertahun. Belum termasuk puluhan mayat buruh migran Indonesia yang meninggal dan tidak bisa segera di kirim ke ahli waris Indonesia.

Selengkapnya di:  http://beingmomandhappy.blogspot.com/2012/11/merentas-mimpi-para-perempuan-desa.html

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

November 2012
M T W T F S S
« Oct   Dec »
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
2627282930  

Archives