Kiriman: Martiani Dona Oktavia, 22 Maret 2012
Perlukah penggunaan alat kontrasepsi? Dengan jumlah penduduk lebih dari 230 juta dan meningkatnya jumlah ‘orang miskin’ sesungguhnya Indonesia membutuhkan regulasi tentang alat kontrasepsi yang lebih mendesak.
Belajar dari kebijakan Amerika Serikat, dimana Obama berani mengambil keputusan tentang sumber pembiayaan alat kontrasepsi yang tercakup oleh sistem asuransi kesehatan- sesungguhnya pemerintah Indonesia juga bisa mengambil langkah serupa.
Dampak jangka panjang dari kebijakan tersebut tentunya bisa juga jadi sebuah solusi untuk memutus siklus kemiskinan.
Baca di http://klinikgratis.wordpress.com/2012/03/23/alat-kontrasepsi-perlukah/