Banyak Investor, Siapa yang Diuntungkan “Masyarakat, Pemerintah, atau Instansi yang Menanam Modal Tersebut?”

Posted July 11th, 2012 at 9:20 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Ridwan Attaufiq, 7 Juli 2012

Dari judul yang dituliskan diatas, saya ingin mencoba menggambarkan mengapa negeri tercinta ini yang penuh akan kekayaan sumber daya alamnya rakyatnya masih memiliki kekurangan dan keterbatasan dari berbagai macam hal.

Tentunya disini harus adanya andil dari seluruh lapisan masyarakat, mulai dari pemerintah sampai dengan setiap warga harus ikut andil dalam pemanfaatan sumber daya alam untuk kesejahteraan setiap masyarakat. Salah satu caranya adalah dengan mengembangkan potensi sumber daya alam di bidang energi, dan menata ulang setiap kebijakan yang telah dibuat oleh pemerintah terhadap investor yang mengembangkan usahanya di negeri ini agar saling memberikan keuntungan bersama.

Baca di http://ridwanattaufiq.wordpress.com/2012/07/07/banyak-investor-siapa-yang-diuntungkan-masyarakat-pemerintah-atau-instansi-yang-menanam-modal-tersebut/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

July 2012
M T W T F S S
« Jun   Aug »
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
3031  

Archives