Mari Selamatkan Bumi Kita dari Pemanasan Global

Posted August 6th, 2012 at 7:17 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Nur Rofik, 6 Agustus 2012

Sama seperti yang di beritakan oleh  VOA Indonesia tanggal 19 Juli 2012: Salah satu satelit NASA telah menangkap gambar sebuah gunung es besar yang terlepas dari salah satu gletser terbesar di wilayah Kutub Utara Greenland. Gunung es itu, yang berukuran dua kali ukuran pulau Manhattan di New York atau sekitar 120 kilometer persegi, terlepas dari gletser Petermann di Greenland.

Pemanasan global sekarang sudah menjdi masalah yang serius yang harus di atasi, karena bumi tanggung jawab kita. Pemanasan global (Inggris: global warming) adalah suatu proses meningkatnya suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan Bumi.

Suhu rata-rata global pada permukaan Bumi telah meningkat 0.74 ± 0.18 ° C (1.33 ± 0.32 °F) selama seratus tahun terakhir.

Baca di:  http://prtma.mywapblog.com/mari-selamatkan-bumi-kita-dari-pemansan.xhtml

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

August 2012
M T W T F S S
« Jul   Sep »
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Archives