Perpustakaan Ramah Anak untuk Indonesia Membaca

Posted August 8th, 2012 at 9:24 pm (UTC+0)
1 comment

Kiriman: Murtiyarini, 7 Agustus 2012 

Kita masih prihatin, sejak puluhan tahun, minat baca masyarakat di Indonesia masih tergolong rendah. Menurut Andy F. Noya, host acara Kick! Andy yang juga duta baca 2011, “Potensi bangsa Indonesia sangat tinggi secara kuantitas. Namun, fakta membuktikan bahwa kondisi minat baca di Indonesia berdasarkan temuan UNDP tahun 2010, Human Development Indeks, masih sangat rendah, berada di peringkat 112 dari 175 negara.”

Agar membaca menjadi suatu hobi, maka perlu pembiasaan sedini mungkin dan menjadikan kegiatan membaca adalah hal yang menyenangkan. Karena itu, program Gerakan Peningkatan Minat Baca akan lebih efektif jika disasarkan kepada anak-anak. Salah satu perangkat membaca yang penting adalah kehadiran perpustakaan, lebih baik lagi jika perpustakaan tersebut ramah anak.

Baca di  http://asacinta.blogspot.com/2012/08/perpustakaan-ramah-anak-untuk-indonesia.html

One response to “Perpustakaan Ramah Anak untuk Indonesia Membaca”

  1. pulau seribu says:

    infonya keren banget jadi pengen membaca terus jadinya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

August 2012
M T W T F S S
« Jul   Sep »
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  

Archives