Sayangilah Diri Sendiri

Posted October 8th, 2012 at 6:40 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman:  Pipit Febriana, 5 Oktober 2012

“Merokok dapat menyebabkan kanker, serangan jantung, impotensi dan gangguan kehamilan dan janin”. Sungguh ironis memang. Jelas-jelas peringatan merokok dicatak di bungkus rokok itu sendiri, namun masih di produksi. Terlebih jenis dan aroma rokok semakin bervariasi dari tahun ke tahun.

Seolah hanya bahasa iklan yang semakin menarik perokok untuk terus mengeluarkan kocek yang tidak sedikit demi menikmati sepuntung rokok. Saya begitu terkesan dengan artikel VOA yang ditulis oleh Nurhadi Sucahyo tanggal 19 September 2012 tentang Mahasiswa UGM Adakan Gerakan Rumah Bebas Asap Rokok.

Betapa tidak, merokok tidak hanya merusak badan si perokok, tapi juga orang-orang yang ada di sekitarnya. Terlebih jika laki-laki merokok di dalam rumah, maka asap rokok pasti menyebar ke anggota keluarganya, baik istri maupun anak-anak.

Baca selengkapnya di:  http://pipitfebri.blogspot.com/2012/10/sayangilah-diri-sendiri.html

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

October 2012
M T W T F S S
« Sep   Nov »
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
293031  

Archives