Kiriman: Raulina Siregar, 12 Oktober 2012
Membaca sebuah artikel di VOA Indonesia yang berjudul Jumlah Bayi yang Dibuang di Korea Selatan Meningkat. Seorang Pendeta yang dikenal karena menyediakan tempat yang disebut baby box yang ditujukan bagi para ibu untuk meninggalkan bayi yang tidak mereka inginkan ke tempat tersebut. Pendeta tersebut menyatakan sejak pemerintah Korea Selatan mengeluarkan Undang-Undang baru yang bermaksud melindungi anak – anak justru memicu jumlah bayi yang dibuang ketempatnya.
Artikel tersebut menggugah hati nurani saya, terlebih kalau saya melihat foto bayi mungil dan tak berdosa itu sedang di gendong pastur yang penuh kasih itu. Saya sangat menyesalkan tindakan orangtua yang membuang bayinya sendiri tersebut.
Baca di: http://oraetlabora092012.blogspot.com/2012/10/kenapa-bayi-bayi-itu-dibuang.html
One response to “Kenapa Bayi-bayi Itu Dibuang?”
Duuuh kasian sekali bayi bayi itu, tidak bisa merasakan pelukan hangat sang ibu