Bahasa Asing vs Bahasa Lokal

Posted October 30th, 2012 at 5:40 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Priyadi, 26 Oktober 2012

Wacana penghilangan mata pelajaran bahasa Inggris oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Indonesia menimbulkan pro dan kontra. Pro dan kontra yang terjadi atas rencana penghapusan bahasa Inggris pada tingkat SD tersebut menurut saya dilandasi oleh dua alasan.

Bagi pihak yang pro, landasan yang dipakai adalah nasionalis-idealis sedangkan bagi pihak kontra adalah nasionalis-pragmatis. Ini adalah kecemasan akan punahnya bahasa nasional dan bahasa lokal. Bahasa adalah hal penting dalam hidup suatu bangsa. Keberadaan bahasa dalam suatu suku-bangsa adalah keberadaan identitas. Kepunahan bahasa sebuah suku-bangsa adalah sebuah kepunahan manusianya.

Baca di http://krupukcair.wordpress.com/2012/10/27/bahasa-asing-vs-bahasa-lokal/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

October 2012
M T W T F S S
« Sep   Nov »
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
293031  

Archives