Wabah Galau di Indonesia

Posted March 14th, 2012 at 8:08 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Akhmad Zulfikar M. Amin, 14 Maret 2012  

Malam kemarin saya sedang menumpang online di laptop milik teman ketika dia tertidur-kelelahan setelah mengerjakan tugas kuliahnya- dengan tiga tab berderet : Email, Twitter, dan-tentu saja Facebook. Dari muda harus belajar hemat, sob. Maklum, biaya hidup makin mencekik semenjak kabar harga BBM akan naik tersiar.

Di Facebook, seperti biasa, tingkat kegalauan anak muda Indonesia sedang meningkat di malam hari. Bagi saya, hal ini sebenarnya menyatakan satu hal, bahwa pikiran dan emosi kaum muda kita terkuras oleh hal-hal yang tidak (begitu) penting.

Baca di http://enstein09.blogspot.com/2012/03/wabah-galau-di-indonesia.html

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

March 2012
M T W T F S S
« Feb   Apr »
 1234
567891011
12131415161718
19202122232425
262728293031  

Archives