Kiriman: Amiroh, 12 Maret 2012 Dari semua program JTV yang menggunakan bahasa Jawa, ada satu Program (acara) yang saya sangat tertarik dan merasa bangga sebagai warga Jawa timur ketika menontonnya. Yah.. Dialah Warung VOA!!! Warung VOA merupakan program televisi VOA bekerjasama dengan JTV, yang meliput tentang topik sosial dan budaya di Amerika lewat kacamata perantau […]
All posts by esaptorini
Ada Apa dengan VOA ?
Kiriman: Angger Wiji Rahayu, 12 Maret 2012 Pemilihan kata dalam kalimat, menjadi hal yang sangat penting. Selain masalah konsistensi, juga masalah mitos yang terkandung dalam sebuah tulisan. Tulisan ini mengulas mengenai pemilihan dalam kata yang ditulis oleh wartawan VoA dalam isu perempuan, menyambut Hari Perempuan Internasional. Baca di http://anggerwijirahayu.com/ada-apa-dengan-voa.html/
Pentingnya Persamaan Hak untuk Perempuan Pedesaan
Kiriman: Kristina Elsa, 12 Maret 2012 Tanggal 8 Maret setiap tahunnya selalu diperingati sebagai Hari Wanita Sedunia, tetapi apakah hari ini benar-benar dirayakan oleh setiap perempuan di dunia? Saya rasa, wanita-wanita yang tinggal dipelosok desa bahkan tidak tahu bahwa setiap tahunnya hari “khusus” mereka ini menjadi salah satu hari dimana semua orang harus tahu betapa […]
Al Arifi Kecam Al-Assad
Kiriman: Rephiandhi, 8 Maret 2012 Saya menulis feature pendek (sangat pendek) tentang kronologis situasi politik keamanan kontemporer di Suriah. Perspektif saya kental nuansa islami dengan tetap menjaga amanat jurnalistik yang mensyaratkan sumber tulisan. Saya mencantumkan data dari salah satu artikel yang diturunkan VOAnews.com hari Kamis, 09/03/2012 tentang mundurnya pejabat tinggi Suriah dari pemerintahan Al Assad […]
The New iPad Tablet Baru dari Apple
Kiriman dari : Nailur Rifat Alkhilmy, 8 Maret 2012 Di era teknologi yang serba canggih saat ini, setiap orang banyak menunggu kehadiran dari gadget gadget terbaru yang bakal dikeluarkan oleh produsen-produsen besar di dunia. Seperti halnya peluncuran The New iPad yang merupakan generasi terbaru dari iPad atau gadget terbaru besutan Apple yang diluncurkan secara resmi […]
Indonesia Dukung Aksi Earth Hour 2012
Kiriman: Irpan Nurdin, 8 Maret 2012 Earth Hour pertama berlangsung di Sydney, Australia pada tahun 2007. adalah World Wildlife Fund (WWF) mengorganisasi acara tahunan Earth Hour ini. Pada dasarnya earth hour adalah menghemat penggunaan listrik dengan mematikan semua peralatan yang mengkonsumsi daya listrik selama 1 jam secara serentak. Tentu efek dari hal tersebut luar biasa, […]
Indonesia Kreatif, Indonesia Bisa!
Kiriman: Sitti Rasuna Wibawa, 7 Maret 2012 Sebuah postingan yang terinspirasi dari video feature VoA mengenai Ferdy Tumakaka yang membuat lini produk sepatu dengan label Praja. Banyak insan dan produk Indonesia yang mendunia lainnya. Sebut saja merek X(S M L), J.Co, Dian Pelangi, dan masih banyak lagi. Ini menunjukkan bahwa Indonesia Kreatif, Indonesia Bisa! Baca […]
Jangan Hanya Larang Kami, Tapi Ajarilah dan Bantulah Kami untuk Makan Makanan yang Sehat!
Kiriman: Nurul Aisyah Utami, 7 Maret 2012 Dari teori Maslow dikatakan bahwa, makanan merupakan salah satu bagian terpenting yang menjadi kebutuhan manusia. Setiap manusia berhak mendapatkan makanan yang bersih, sehat, dan bergizi. Makanan yang akan memberikan nutrisi yang baik bagi pertumbuhan fisik dan psikis. Itulah sebabnya, butuh cara terbaik untuk memberikan makanan sehat ini, terutama […]
Selaras Dalam Keberagaman
Kiriman: Hamka Rasufit S, 7 Maret 2012 Indonesia merupakan negara multikultur terbesar di dunia. Hal tersebut terbukti dengan masyarakat Indonesia yang memiliki latar belakang yang beragam. Suku, bahasa, kebudayaan, agama, dan pendidikan yang berbeda. Namun, praktek kehidupan multikultur sama sekali belum secara maksimal terlaksana. Sesuai dengan pengamatan saya dan mungkin banyak orang, bahwa hal ini […]
Membangun Kesadaran Ramah Lingkungan: Gaya Hidup, Aksi Kolektif dan Kearifan Lokal
Kiriman: Winarto, 7 Maret 2012 Earth Hour adalah program tahunan yang diorganisir oleh WWF. Bermula dari Kota Sydney di tahun 2007, program Earth Hour dilakukan dengan cara mematikan listrik selama satu jam sebagai simbol penghematan energi. Dari salah satu kota di Australia tersebut, program Earth Hour meluas dan dilakukan di beberapa kota di dunia sebagai […]