Kiriman: Dwi Endah Purwatiningsih, 7 Februari 2012 Gaya hidup merupakan gambaran bagi setiap orang yang mengenakannya dan menggambarkan seberapa besar nilai moral orang tersebut dalam masyarakat disekitarnya. Gaya hidup juga bisa diartikan sebagai suatu seni yang dibudayakan oleh setiap orang. Gaya hidup juga sangat berkaitan erat dengan perkembangan zaman dan juga teknologi. Semakin bertambahnya zaman […]
All posts by esaptorini
Politik Coba-Coba ala Indonesia
Kiriman: Yohanes Debrito Neonnub, 7 Februari 2012 Indonesia, negara dengan sejuta kebanggaan dan keuntungan. Alam raya yang kaya akan sumber daya alam, beraneka ragam flora dan fauna, masyarakat yang pluralis dan harmonis, kaya akan budaya, posisi geopolitik yang strategis, negara kepulauan terbesar di dunia, negara khatulistiwa yang menawan dan begitu banyak lagi julukan yang melekat […]
Skandal Pelecehan Seksual Terhadap Anak-anak di Universitas Penn State
Kiriman: Agus Siswoyo, 7 Februari 2012 Pada pertengahan November 2011 lalu VOA Indonesia melaporkan bahwa media di Amerika Serikat sedang didominasi oleh pemberitaan mengenai skandal pelecehan seksual yang terjadi kepada delapan anak-anak di Univeristas Penn State. Kejahatan seksual anak-anak ini muncul ke permukaan setelah beberapa anak-anak dan orang tuanya melaporkan Gerald Sandusky ke kepolisian setempat […]
Praktek Demokrasi, Islam dan Modernisasi di Negara Indonesia
Kiriman: Agus Siswoyo, 7 Februari 2012 Di sela-sela acara KTT APEC 2011 yang diselenggarakan di Honolulu, Hawaii, Amerika Serikat, presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) berpidato mengenai peran negara Indonesia dalam politik bebas aktif. Presiden SBY menyatakan bahwa Indonesia tidak akan memaksakan berlakunya praktek demokrasi, tatanan Islam dan modernisasi bagi negara lain. Indonesia menghormati politik dalam […]
PR – The Tattoo Paradise
Kiriman: Vinny Muthia Sari, 7 February 2012 Saya membuat posting tentang Tattoo Paradise, sebuah tempat pembuatan tato di Washington DC. Dalam posting tersebut, saya menyertakan sebagian informasi yang saya kutip dari artikel VOA. Saya juga memberikan beberapa ilustrasi berupa gambar-gambar pendukung, dan beberapa hasil tato yang dibuat oleh pihak Tattoo Paradise. Di bagian akhir, saya […]
Aktivis Lingkungan Surabaya Serukan Batasi Pemakaian Kantong dan Botol Plastik
Kiriman: Muhammad Nur Ikhsan, 2 Februari 2012 Para aktivis lingkungan hidup di Surabaya memperingatkan, kantong plastik dan botol air minum kemasan merupakan salah satu penyumbang terbesar pencemaran dan perusakan lingkungan. Makin meningkatnya pengguna kantong plastik dan botol plastik. Memicu sampah-sampah plastik dan botol plastik yang semakin merajalela dimana-mana khususnya di Surabaya sendiri. Sehingga para aktivis […]
Saatnya Pembuktian Teori Konspirasi Manusia Ke Bulan!
Kiriman: G. Satrio Utomo, 2 Februari 2012 NASA mengirimkan dua pesawat tak berawak yang diberi nama GRAIL ke bulan, untuk misi sains dan pendidikan. Mungkin ini saat yang tepat, mengingat teknologi juga sudah mendukung, untuk melakukan pembuktian, apakah benar manusia mendarat di bulan? atau apakah “The Consipray Theory: Did we landed on the moon” yang […]
The Green Mosque
Kiriman: Irpan Nurdin, 1 Februari 2012 Keren nggak? Ini bukan sebuah karangan “mesjid hijau” yang saya maksud bukanlah sebuah mesjid yang di cat dengan warna hijau. melainkan sebuah mesjid yang menerapkan konsep green building pada bangunannya. adalah Oussama Jammal, Direktur The Mosque Foundation, yayasan pendiri masjid ini. Green Mosque, alias Masjid Hijau. Ini adalah masjid […]
Transportasi Masal Lebih Menghijaukan Bumi
Kiriman: Irpan Nurdin, 2 Februari 2012 terlepas dari usaha pihak PT KAI yang telah banyak dianggap gagal dalam mengatasi penumpang di atap gerbong. saya ingin menulis sesuai tema blog saya. bahwa kereta api adalah moda transportasi massal, yang sudah ada sejak “fir’aun masih tk” 🙂 tahukah anda jika saja pemerintah membuat sebuah kebijakan satu hari […]
Selamatkan Hutan Indonesia
Kiriman: Khoirul Annas, 2 Januari 2012 Permasalahan hutan menjadi isu yang sangat menarik di negara Indonesia beberapa dekade terakhir disamping isu teroris dan HAM. Hutan mempunyai fungsi sebagai sumber kehidupan, tidak hanya bagi manusia tetapi juga makhluk hidup lain. Keberadaan hutan di Indonesia sangat penting tidak hanya bagi masyarakat Indonesia tetapi juga sebagai paru-paru dunia. […]