Kiriman: Imelda Hotmaria, 7 November 2012 Sesak dada saya ketika membaca artikel Voice of America pada hari ini, 7 November 2012, yang berjudul Satgas TKI: 221 Warga Indonesia Terancam Hukuman Mati! Hal ini diperparah lagi dengan berita akhir-akhir ini mengenai “TKI for Sale” di Malaysia dan iklan Javamaids di Singapura. Para agen pekerja asing di […]
All posts by iinggas
Kembali ke Zaman Perbudakan, Nasib TKI Tinggal Menghitung Hari
Pariwisata, Sektor Potensial Penyumbang Devisa Negara
Kiriman: Achmad Zaky, 7 November 2012 Dalam tulisan saya juga mencoba bertanya saat ini sudah sampai mana pariwisata kita? Apakah memang sudah masuk ke tahap promosi dan ‘menjualnya’ ke luar? Atau masih banyak yang harus kita benahi? Postingan yang saya buat berdasarkan berita: Pemerintah Optimis Sektor Pariwisata Indonesia Capai Target Saya juga memberi apresiasi atas kegiatan-kegiatan yang […]
Sang Simbol Ketangguhan
Kiriman: Fendiv Januar Lumbantobing, 7 November 2012 Saya tidak tahu apa yang sedang dipikirkan oleh Lance Armstrong saat ini. Mungkin ini adalah saat terberat dalam hidupnya, tetapi pasti tidak lebih berat ketika berjuang melawan kanker yang pernah dideritanya. Dia bahkan memulai 7 tahun kejayaannya menguasai jersey kuning Tour de France sejak 1999, setahun setelah dokter […]
Teror dan Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak-anak
Kiriman: Dia Nanda Rizkia, 7 November 2012 Seperti yang dilansir voaindonesia tertanggal 25 Oktober, Kelompok HAM: Kekerasan terhadap Perempuan Meningkat di Pakistan, jumlah kekerasan terhadap perempuan di Pakistan naik dalam setahun belakangan. Menyitir dari Yayasan Aurat – kelompok yang getol memantau laporan media mengenai aksi kekerasan terhadap perempuan – ribuan perempuan diculik, dibunuh dan diperkosa […]
Gua Pindul dan Ekonomi Kerakyatan
Kiriman: Sitti Rasuna W, 8 november 2012 Kesalahan desa wisata kebanyakan ialah mudahnya mengatribut sebuah desa menjadi desa wisata tanpa ada potensi yang kuat dari desa tersebut dalam kegiatan perekonomian. Contoh desa wisata yang sukses ialah Desa Wisata Bejiharjo di Gunung Kidul yang menghadirkan objek wisata Gua Pindul. Majunya desa tersebut dapat terlihat banyaknya lapangan […]
Mirip
Kiriman: Sahid Nurika, 9 November 2012 Di dunia ini tidaklah ada manusia yang diciptakan sama, padahal ada lebih dari 5 Miliar manusia sehingga kemungkinan untuk ditemukan manusia yang sama sangatlah besar. Luar biasa, Tuhan Yang Maha Pencipta. Hanya kadang ada beberapa manusia yang tercipta mirip. Manusia yang terlahir kembar bisa saja mirip. Tapi ini beda, […]
Cita Tenun Indonesia, Promosi Warisan Budaya Indonesia
Kiriman: Pipit Febriana, 9 November 2012 Adanya acara fashion di Amerika yang mengusung tema Cita Tenun Indonesia, menjadi kebanggaan tersendiri bagi warga Indonesia untuk dapat memperkenalkan karya tenun Indonesia kepada insan fashion Amerika dan masyarakat Internasional terlebih dunia. Karya desainer Indonesia yang dibawakan oleh model Internasional terlebih di negara adidaya seperti Amerika menjadi ajang bagi […]
Cloud Atlas: Kisah Kelahiran, Kematian dan Reinkarnasi
Kiriman: Siswo Pranoto, 9 November 2012 Film baru Cloud Atlas adalah kisah epik yang melintasi abad dan benua, mengenai pengembaraan jiwa, cinta abadi dan evolusi karakter. Meskipun agak susah dicerna karena cerita yang berpindah-pindah waktu, cerita film ini lumayan bagus. Setting lokasi dan perpaduan gambar yang bagus menambah daya tarik film ini. Hal tersebut akan […]
Perkenalkan Indonesia pada Dunia Melalui Makanan Khas Indonesia
Kiriman: Intan Febrina Wulandini, 9 November 2012 “Teee,,satteeee…”, teriak tukang sate. Begitulah setiap hari tukang sate berjualan mengelilingi komplek perumahan saya. Dua jenis makanan yang sangat popular di Indonesia itu memang sangat digemari masyarakat Indonesia, termasuk saya. Bukan hanya saya, orang nomor wahid di Amerika, Barrack Obama, yang kembali menang dalam pemilihan umum presiden periode […]
Harapan dan Optimisme Pasca ESEMKA
Kiriman: Teguh Wibowo, 12 November 2012 Dengan prestasi atas terciptanya mobil ESEMKA yang banyak melibatkan anak-anak SMK, kiranya prestasi ini dapat menambah optimisme pemerintah dan masyarakat terhadap pendidikan SMK. Harapannya, pendidikan SMK tidak lagi menjadi alternatif kedua setelah SMA. Keduanya, sama-sama sejajar dengan karakteristiknya masing-masing. Baca di http://negerisejahtera.blogspot.com/2012/11/harapan-dan-optimisme-pasca-esemka.html