Kiriman: Nuzul Dwi Iswanti, 30 April 2012 Indonesia = Zamrud khatulistiwa Demikian lah image Indonesia yang sudah terpatri dalam batin kita semua. Semasa masih duduk di bangku SD, berkali-kali pertanyaan mengenai negara bergelar zamrud khatulistiwa dalam pelajaran IPS keluar dalam ulangan harian. Seolah-olah para guru berusaha menjejalkan fakta bahwa Indonesia memang pantas menyandang gelar tersebut. […]
Dilema Mekanisme Pengawasan Distribusi Soal UN
Kiriman: Izzat Zakia Ridwan, 26 April 2012 Ujian massal tahunan yang dilakukan oleh pemerintah Indonesia setahun sekali atau yang biasa kita sebut Ujian Nasional (UN) memang seringkali memiliki masalah-masalah yang selalu muncul, yaitu pada mekanisme pengawasan distribusi soal, kebocoran soal, hingga pelaksanaan dari UN itu sendiri. UN dilaksanakan pada tanggal 16 April 2012 untuk tingkat SMA, […]
Kenapa VOA Menulis Burma, Bukan Myanmar?
Kiriman: Abdul Habib Ashary, 26 April 2012 Voice of America (VoA) dan Associated Press (AP) merupakan media yang sama-sama berbasis di Amerika Serikat (AS), hanya saja jika VoA adalah kantor berita yang dimiliki oleh pemerintah Amerika Serikat, sementara AP adalah kantor berita yang dimiliki swasta. Lantas apa yang membuat kedua kantor berita ini menyebutkan dua nama […]
Kecerobohan Pemerintah Tak Mengakomodasi Siswa Tunanetra
Kiriman: Dzulfikar Al-A’la, 26 April 2012 Pada pelaksanaan UN tahun ini, pemerintah dinilai lalai menyediakan naskah soal berhuruf braille bagi siswa tunanetra yang mengikuti ujian nasional. Hal ini sangat disayangkan beberapa pihak. Meskipun mereka belajar di sekolah inklusi, semestinya pemerintah memperhatikan hak-hak mereka sebagai tunanetra dengan menyediakannya naskah soal unas berhuruf braille. Pemerintah menganggap bahwa dengan […]
Remaja Butuh Wadah Positif Agar Tidak “Nakal”!
Kiriman: Ricky Mardiansyah, 26 April 2012 Sekarang ini kenakalan remaja di Indonesia semakin meningkat di berbagai daerah. Ketika membaca artikel berita VOA tentang sebuah SD di Baltimore, Amerika Serikat yang bernama SD Robert W. Coleman, sekolah itu mengadakan sebuah program yang sangat bermanfaat. Seusai sekolah, anak-anak SD di sana mengerjakan PR dan setelahnya mereka duduk bersama […]
Media Online: Lain di Eropa, Lain di Indonesia, Lain lagi di Tiongkok
Kiriman: Mala Fajriyah, 26 April 2012 Seperti yang dilansir dalam situs berita VoaIndonesia menyebutkan bahwa di Amerika, kuliah melalui online semakin marak. Lain di Amerika, lain lagi di Tiongkok. “Pemutusan saklar internet” oleh rezim Tiongkok dilakukan untuk menekan kegiatan yang dapat mengancap kekuasaan rezim. Atas tindakan tegasnya tercatat pemerintah Tiongkok telah menutup 16 situs dan […]
Bahaya Radiasi Ponsel
Kiriman: Muhammad Nur Fachmi, 26 April 2012 Voice Of America (VOA), Bahaya Radiasi Ponsel, September 17 2009, ternyata sejumlah para Pakar medis dari amerika memutuskan bahaya radiasi ponsel itu sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh kita, dan “tingkatan resiko kanker dengan signifikan” dan yang paling meresahkan adalah sejumlah anak remaja ” laporan ditulis oleh VOA Ade Astuti”. […]
Kurangnya Dukungan Energi Surya Untuk Indonesia
Kiriman: Narendra Prataksita, 25 April 2012 Saya tergugah ketika membaca artikel VOA Indonesia yang berjudul Pemanfaatan Energi Surya di Kota New York (23.04.2012). Artikel tersebut berisi mengenai inisiatif walikota New York untuk mendukung penggunaan energi surya sebagai sumber energi bersih di kota tersebut. Selama ini pemerintah Indonesia lebih berfokus kepada masalah BBM, mengenai pembatasan penggunaan, pengurangan […]
Menapaki Jejak Langkah Tiga Penulis Paling Inspiratif
Kiriman: Arief Setiawan, 24 April 2012 Dalam tulisan kali ini saya akan mengulas tentang dunia kepenulisan yang terinspirasi dari tiga orang penulis — yang menurut saya — paling inspiratif baik dilihat dari teknik kepenulisan juga kiprahnya bagi lingkungan sekitar serta di dunia kepenulisan. Mereka adalah Pramoedya Ananta Toer, Eka Budianta dan Susan Stockdale. Untuk nama […]
Kuliner Nusantara, Kuliner Dunia
Kiriman: Winarto, 25 April 2012 Liputan Feature VOA (4/4) melaporkan dari pusat kota Portland, negara bagian Oregon, USA. Liputan tersebut menyajikan informasi mengenai salah satu usaha yang dirintis oleh pendatang dari Indonesia di Portland. Dengan mengusung nama “Wayang House” food cart yang dikelola oleh Fenny dan Anton menyajikan menu-menu khas Indonesia seperti gado-gado, kari ayam, nasi […]