Kiriman: Mubarok, 30 Mei 2012 Menyimpan sebuah karya dalam bentuk digital, saat ini adalah sebuah kebutuhan. Beragam manuskrip yang usianya sudah ratusan tahun memerlukan perawatan ekstra agar tetap terjaga. Upaya tersebut tentunya membutuhkan biaya yang besar, ruang yang memadai dan keahlian khusus. Lain halnya jika disimpan dalam bentuk digital, sehingga proses penyimpanan dan perawatan bisa […]