Kiriman: Cepy Hidayaturrahman, 2 Oktober 2012 Indonesia merupakan negara maritim dan negara agraris. Mengapa tidak kalau Indonesia memaksimalkan potensi perikanan serta pertanian menjadi sebuah kartu as bagi perekonomian bangsa kita Kita harus belajar dari ekonomi yang menurun di Amerika Serikat. Menurut artikel VOA yang berjudul “1 dari 7 Warga Amerika Tergolong Miskin“, negara adidaya ini masih […]
Warisan Budaya Dunia, Kitalah yang Menentukannya
Kiriman: Indah Permatasari, 11 Juni 2012 Dengan ditetapkannya sistim irigasi subak sebagai warisan budaya dunia memberikan rasa bangga tersendiri bagi bangsa Indonesia dan khususnya bagi rakyat Bali. Sebagaimana yang terdapat pada website VOA Indonesia yang berjudul UNESCOAkui Sistem Pengairan Subak sebagai Warisan Budaya Dunia pada 21 Mei 2012 lalu. Sistim irigasi yang diwariskan turun temurun […]
Stop Atrazine Demi Alam
Kiriman dari: Ginanjar Agung Rahmadi, 28 Mei 2012 Para petani di Amerika Serikat menggunakan atrazine untuk menghasilkan penen yang melimpah. Namun, ternyata penggunaan atrazine berdampak buruk terhadap lingkungan. Sudah saatnya kita lebih memperhatikan lingkungan sekitar. Demi lingkungan yang lebih baik. Baca di http://peneriakmimpi.blogspot.com/2012/05/stop-atrazine-demi-alam.html
Pertanian Presisi untuk Indonesia
Kiriman: Syaiful Burhan, 11 Mei 2012 Well, mungkin ada yang bertanya-tanya, “Apa sih pertanian presisi itu?” Sebelum gue lanjutin ke jenjang yang lebih serius, mari kita lihat cuplikan video ini.. check it out! http://www.voaindonesia.com/media/video/370613.html Video diatas adalah gambaran sederhana mengenai pertanian presisi di Amerika berdasarkan laporan VOA Indonesia pada hari selasa, 08 April 2012. Menurut […]
Petani Muda
Kiriman: Litna Nurjannah Ginting, 21 Maret 2012 VOA melansir berita mengenai kaum muda Amerika yang meminati pertanian walaupun mereka bukan dari latar belakang pendidikan pertanian. Mereka mulai menyadari akan pentingnya sektor pertanian ini. Beda dengan Indonesia yang merupakan negara Agraris yang banyak penduduknya petani namun malah minat kaum mudanya di sektor ini semakin menurun. Baca […]
Program Pemerintah untuk Petani
Kiriman : Ahmad Fauzi, 24 Desember 2011 Upaya lain yang harus dilakukan oleh pemerintah guna membantu para petani untuk mendapatkan hasil panen melimpah dan kualitas yang baik antara lain ialah dengan memberikan fasilitas teknologi dan cara menggunakannya. Baca di http://afauzi007.wordpress.com/2011/12/24/program-pemerintah-untuk-petani/#more-553
Dampak Perubahan Iklim bagi Pertanian
Kiriman: Muhammad Angga Wirakusuma, 6 Desember 2011 Posting blog saya menjelaskan tentang dampak perubahan iklim terhadap dunia pertanian serta upaya-upaya yang harus dilakukan untuk mengatasinya. Selengkapnya baca di http://anggahlstr.blogspot.com/2011/12/dampak-perubahan-iklim-terhadap.html#more