Showing Archived Posts

Penyair Swedia Raih Hadiah Nobel Sastra 2011

Posted January 12th, 2012 at 12:20 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Arisal, 11 Januari 2012 Akademi Ilmu Pengetahuan Kerajaan Swedia telah menganugerahkan Hadiah Nobel untuk Sastra 2011 kepada penyair Swedia berusia 80 tahun Tomas Transtromer. Transtromer mendapat kehormatan itu “karena, melalui gambar-gambar ringkas, tembus pandang, ia memberi kita akses segar ke realitas.” setidaknya itu yang dikatakan oleh dewan juri. Ini bukanlah penghargaan sastra yang pertama […]

Tags: , , Posted in Kontes

Categories

Calendar

December 2024
M T W T F S S
« Dec    
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
3031  

Archives