The Green Mosque

Posted February 3rd, 2012 at 8:46 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Irpan Nurdin, 1 Februari 2012

Keren nggak?

Ini bukan sebuah karangan “mesjid hijau” yang saya maksud bukanlah sebuah mesjid yang di cat dengan warna hijau. melainkan sebuah mesjid yang menerapkan konsep green building pada bangunannya.
adalah Oussama Jammal, Direktur The Mosque Foundation, yayasan pendiri masjid ini. Green Mosque, alias Masjid Hijau. Ini adalah masjid pertama di Amerika yang mengadopsi konsep ramah lingkungan.yang terletak di pinggiran kota Chicago.

Bangunan mesjid ini dibuat dengan jendela yang besar sehingga tidak memerlukan penerangan yang banyak, hebatnya listrik untuk mensuplai kebutuhan mesjid diperoleh dari atap dengan panel surya.

 

Baca di http://peranghijau.blogspot.com/2012/02/green-mosque.html

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

February 2012
M T W T F S S
« Jan   Mar »
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
272829  

Archives