Aktivis Lingkungan Surabaya Serukan Batasi Kantong dan Botol Plastik

Posted February 17th, 2012 at 10:41 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Ayu ‘Ulya, 17 Februari 2012

“Sampah plastik” merupakan permasalahan yang kerap dianggap remeh oleh kebanyakan orang namun justru memberikan dampak yang amat fatal jika terus menerus diabaikan.
Menurut Some (2007) umur degradibilitas komponen sampah plastik membutuhkan waktu 50-80 tahun, tentunya hal tersebut akan menjadi salah satu pemicu meningkatnya pencemaran tanah. Di samping itu, komposisi kalor yang dihasilkan oleh plastik sebesar 555.46 Kkal/kg akan menjadi sumber polusi udara sekaligus penyebab dari menipisnya ozon tentunya apabila sampah-sampah plastik itu dimusnahkan dengan cara pembakaran (sumber studi Komposisi dan Karakteristik BPPT, 1994).

Baca di http://mywonderwhy.blogspot.com/2012/02/aktivis-lingkungan-surabaya-serukan.html

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

February 2012
M T W T F S S
« Jan   Mar »
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
272829  

Archives