Kiriman: Agung Prabowo, 26 Maret 2012
Ketika kita ditanya tentang kondisi lingkungan yang ada di Jakarta khususnya, dalam hal ini (untuk kawan yang pernah/sekarang tinggal menetap/sebagian besar waktu kawan dihabiskan di Ibukota ini). Lalu, akan seperti apakah jawaban kawan mengenai hal itu ?. Apakah jawaban kawan akan didominasi dengan rasa puas, dalam artian “kami puas karena kondisi lingkungan di Jakarta cukup bersih/nyaman, dan tidak berdampak buruk pada kesehatan kami. Atau malah Sangat bersih/nyaman, bukan Cukup”.
Jika “sangat bersih/nyaman” rasanya kalimat itu belum tepat untuk menggambarkan kondisi lingkungan di Ibukota saat ini, khsususnya di beberapa titik. Jangankan sangat bersih/nyaman, cukup pun rasanya masih dipertanyakan keadaannya seperti apa.
Baca di http://masbowo.com/memanusiawikan-lingkungan-sungai-ciliwung-dan-sekitarnya/