Para Putri Disney Mengajari Bahwa Kekuatan Berani Datangnya dari Hati

Posted July 16th, 2012 at 5:53 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Citra Rizcha Maya,  14 Juli 2012

Membaca artikel VOA edisi 25 Juni 2012 tentang Tak ada Lagi Putri Tak Berdaya dalam Adaptasi Dongeng Klasik, membuatku merasa…hey apakah benar para putri dari dongeng adaptasi klasik sungguh-sungguh tak berdaya????

Aku tak sepenuhnya setuju, mereka memang terlihat rapuh tapi bukan berarti mereka tak berdaya! Lihatlah mereka dengan cara yang berbeda. Okay, dimulai dengan Snow White and The Seven Dwarfs di tahun 1937 hingga Snow White versi K-Stew dalam Snow White and The Huntsman atau Snow White versi Lily Collins di Mirror-Mirror (2012) …

Oooops satu lagi, jika boleh dimasukkan ke dalam hitungan Snow White modern versi Amanda Bynes dalam Sidney White and the Seven Dorks (2007), masing-masing membawa karakter tentang si Putri Salju yang rapuh, si Putri Salju yang pemberani, Putri Salju yang cerdik, juga Putri Salju yang…seperti kebanyakan gadis normal lainnya…tapi apakah si Putri Salju jadul dan teman-teman Putri klasiknya terlihat tak berdaya?

Baca di:

http://ceritacintaciptaancitra.blogspot.com/2012/07/para-putri-disney-mengajari-bahwa.html

 

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

July 2012
M T W T F S S
« Jun   Aug »
 1
2345678
9101112131415
16171819202122
23242526272829
3031  

Archives