Showing Archived Posts

Program Wira Usaha Untuk Kaum Difabel

Posted December 5th, 2012 at 9:19 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Raulina Siregar, 5 Desember 2012 Walaupun Indonesia memiliki UU no 4 tahun 1997 tentang penyandang cacat namun dalam pelaksanaanya masih banyak yang belum terealisasi. Paling tidak inilah yang diserukan oleh sebagian kaum difabel dalam rangka memperingati hari difabel internasional pada tanggal 3 Desember lalu dengan cara melepaskan burung sebagai simbol kekebasan dan kesamaan hak (kompas.com). […]

Semangat Para Penderita Cacat Fisik Dalam Menghadapi Realita Kehidupan Sosial

Posted October 24th, 2012 at 7:31 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Arif Lukman Hakim, 20 Oktober 2012 Dalam realita kehidupan sosial, kondisi fisik selalu ikut berperan dalam ukuran kepercayaan diri seseorang ketika bergaul baik dengan lingkungan masyarakat, lingkungan kerja, lingkungan pendidikan, maupun lingkungan keluarganya. Seseorang yang terlahir dengan kondisi cacat fisik akan mengalami kesulitan ketika hendak bergaul dengan orang-orang dengan kondisi fisik normal di lingkungan […]

Difabel, diskriminasi / kesetaraan?

Posted October 8th, 2012 at 7:02 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman:  Devi Raissa Rahmawati, 6 Oktober 2012 Satu tahun terakhir ini, ada pemandangan yang luar biasa di kampus saya. Diantara mahasiswa baru berjaket kuning yang berseliweran di kampus, ada satu dua orang yang mencuri perhatian saya. Satu tahun yang lalu, terlihat seorang perempuan yang duduk di kursi roda dan dikelilingi oleh teman-temannya yang sigap membantunya […]

Tak Sepantasnya Difabel Didiskriminasi

Posted February 28th, 2012 at 4:26 am (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Ichwan Prasetyo, 22 Februari 2012 “Rahma Anggareni, 31, warga Margaasih Indah, Cimahi Selatan, Bandung bersama Rico Milano, 41; Wahyu Fitiyanto, 28;  Siswandi, 25,; Afriyanto, 29; Oyi Sukandar, 38,; Iskak Santika, 19 dan Sansan Sanjaya, 50, mengayuh sepeda onthel menempuh jarak Jakarta-Bali. Mereka  memanfaatkan masjid dan musala di stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) di […]

Categories

Calendar

November 2024
M T W T F S S
« Dec    
 123
45678910
11121314151617
18192021222324
252627282930  

Archives