Kiriman: Muhammad Hafizhuddin, 25 Juni, 2012 Olimpiade 2012 akan berlangsung sebentar lagi, terhitung mulai tanggal 27 Juli – 12 Agustus 2012. Tapi gaungnya sedikit kurang meriah mengingat saat ini euforia masyarakat luas tertuju pada Euro 2012. Bahkan warga London, yang notabene sebagai tuan rumah Olimpiade kali ini pun tidak terlalu antusias. Wah kok gitu? Menurut […]
Apakah Tarian Tor Tor akan Bernasib Sama dengan Lagu Rasa Sayange?
Kiriman: Catur April Lia Sari, 24 Juni, 2012 Akhir-akhir ini, terdapat berita menghebohkan di jejaring social. Bukan berita dari pejabat DPR yang terendus melakukan korupsi tetapi berita mengenai budaya Indonesia yang akan diklaim (lagi) sebagai warisan budaya oleh negara tetangga. Yup! Tarian tor-tor dan gordang sambilan yang akan diklaim oleh negeri jiran tersebut sebagai warisan […]
Kesehatan, Lapangan Kerja dan Penerimaan Negara
Kiriman: Sahid Nurika, 24 Juni, 2012 Pada pertengahan Mei 2012, VOA menurunkan artikel tentang “Perokok Anak di Bawah 10 tahun di Indonesia Capai 239.000 orang”. Kondisi ini sangat miris. Namun ini fakta, tidak bisa dipungkiri. Sewaktu dulu masih di SD, saya biasa melihat teman-teman saya merokok dan mereka tampak menikmatinya tanpa menghiraukan efek terhadap kesehatannya. […]
Malaysia Kembali Mengklaim Warisan Kebudayaan Indonesia
Kiriman: Kokom Komariah, 23 Juni, 2012 Tor-tor merupakan tarian tradisional suku Batak yang diiringi oleh alat musik gondang, seruling dan lain-lain, yang biasa digunakan untuk acara ritual dan berbau mistis yang berhubungan dengan roh leluhur. Para penari zaman dahulu memanggil roh nenek moyang melalui tarian tor-tor dan kemudian dimasukan kedalam patung. Namun dewasa ini tarian […]
Obesitas Mempengaruhi Sumber Energi Dunia
Kiriman: Adhistya Febriani, 24 Juni, 2012 Seperti yang telah kita ketahui, bahwa terdapat 2 jenis sumber energi, yaitu sumber energi yang dapat diperbaharui dan tidak. Energi itu sendiri didapat dari hasil pembakaran biomassa. Biomassa terdiri dari segala jasad makhluk hidup. Maka dari itu, manusia termasuk salah satu biomassa, yaitu biomassa manusia (human biomass). Dikutip blog […]
Meningkatkan Budaya Baca Masyarakat Indonesia
Kiriman: M. Nurul Ikhsan Saleh, 22 Juni 2012 Aktivitas membaca dalam masyarakat sangatlah penting. Ia menjadi salah satu kegiatan bahasa yang amat vital dalam masyarakat modern dan lebih-lebih di kalangan akademisi. Dari sinilah peringatan Hari Buku Nasional yang jatuh pada bulan kemarin, 17 Mei 2012, menjadi penting untuk selalu kita refleksikan, terlebih oleh masyarakat Indonesia. Masyarakat […]
Narkoba dan Bahayanya
Kiriman: Sahid Nurika, 22 Juni 2012 Jadi Narkoba memang tidak ada manfaatnya, hanya merugikan. Harganya juga mahal. Percuma beli barang mahal tidak ada manfaatnya. Lebih baik uangnya ditabung. Jadi bagi kamu yang punya duit, jangan sok-sokan memakai narkoba. Apalagi buat kamu-kamu yang tidak punya duit, itu malah akan menyiksa dan mempersulit dirimu. Yang lebih parah […]
Hentikan Penggunaan Kantong Plastik di Indonesia
Kiriman: Ida Riama Siregar, 21 Juni 2012 Banyak masyarakat Indonesia kurang mengetahui bahwa sampah plastik berdampak buruk bagi lingkungan hidup karena limbah plastik tidak dapat diurai. Ketidaktahuan masyrakat Indonesia ini membuat penggunaan plastik terus meningkat di dalam kehidupan sehari-hari. Tentang bahaya kantong plastik bagi lingkungan hidup dan kesehatan manusia juga cara untuk menanggulanginya, baca di http://agrace2011.blogspot.com/2012/06/hentikan-penggunaan-kantong-plastik-di.html
Ayo Cegah Penularan HIV/AIDS
Kiriman: Indah Permatasari, 20 Juni 2012 Penularan HIV/AIDS di Indonesia khususnya di DKI Jakarta, semakin bertambah. Sebagai generasi muda, melihat hal ini tentunya sangat miris. Berbagai solusi dan tindakan telah dilakukan pemerintah, namun itu semua belum cukup tanpa partisipasi dari seluruh masyarakat Indonesia. Marilah lindungi dan jaga keluarga kita. Marilah tingkatkan kesadaran akan bahaya penularan virus […]
Indonesia Masih Ketergantungan dengan Rokok
Kiriman: Asep Saepurohman, 20 Juni 2012 Berbicara tentang rokok mungkin tidak akan ada habisnya, masalah tentang rokok seolah hilang di Indonesia dan seolah terlupakan. Pemerintah Indonesia doyan menumpuk permasalahan yang belum selesai. Belum selesai dengan permasalahan yang satu, malah loncat ke permasalahan yang lain, akibatnya terbengkalai. Dan permasalahan tentang rokok selalu lenyap tanpa jejak. Rokok […]