Menuju Masa Depan TKI yang Lebih Baik

Posted October 10th, 2012 at 9:31 pm (UTC+0)
Leave a comment

Kiriman: Agung Prabowo, 7 Oktober 2012

Ketidak-tahuan saudara kita, para TKI (Tenaga Kerja Indonesia) atau buruh migran dalam memahami hak-haknya, dan terlebih lagi mereka terlanjur sudah berangkat ke luar negeri sebagai pekerja, menjadi salah satu faktor penyebab mengapa banyak saudara kita mengalami hal-hal yang tidak mengenakkan selama bekerja. Baik di mulai dari mengalami tindak kekerasan, penindasan, dan juga diskriminasi. Bahkan tidak sedikit buruh migran pulang ke tanah air hanya dengan nama dengan jasad yang telah terbujur kaku.

Dengan kata lain, meninggal di negara tempat di mana mereka bekerja. Sudah banyak media yang menyajikan berita yang membuat hati kita seolah teriris tersebut. Kita pun juga merasakan apa yang dirasakan buruh migran atas penderitannya selama ini. Merasakan juga duka keluarga korban yang ditinggal untuk selamanya.

Dikutip dari berita VOA dengan judul “Media Daerah Harus Aktif Angkat Isu Buruh Migran”, dipublikasikan pada hari Sabtu (16/7/2012). Secara garis besarnya di berita tersebut dijelaskan bahwa masih banyak buruh migran yang masih belum memahami dengan baik mengenai hak-haknya

Baca di http://masbowo.com/menuju-masa-depan-tki-yang-lebih-baik/

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

Calendar

October 2012
M T W T F S S
« Sep   Nov »
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
293031  

Archives